Monday, November 25, 2024
Home » Artikel » Cara Menambahkan Tombol Share Melayang Di Samping Blog

Cara Menambahkan Tombol Share Melayang Di Samping Blog

by admin
Screenshot Tombol Share Melayang Di Samping Blog
COPADCara Menambahkan Tombol Share Melayang Di Samping Blog – Untuk meningkatkan jumlah pengunjung blog tentu beberapa blogger memiliki cara mereka masing-masing. Dan salah satunya adalah dengan menambahkan tombol share media sosial pada blog mereka, ini ditujukan agar pengunjung dapat membagikan konten yang dimiliki oleh blogger ke akun media sosial miliknya, jika sang pengunjung merasa konten tersebut layak untuk dibagikan. 

Maka dari itu saya sarankan untuk membuat konten-konten yang berkualitas agar pengunjung tertarik membagikannya sehingga jumlah pengunjung pada blog kita dapat bertambah. Berikut langkah-langkah memasang tombol share medsos tersebut.

1. Log In ke https://sumo.com/register untuk membuat akun dan mendaftarkan link website kamu.


2. Copy kode HTML yang tertera di sana dengan cara mengkliknya.

3. Masuk ke blog kamu, klik Tema > Edit HTML. Cari kode </body> dengan menekan Ctrl + F di Keyboard lalu EnterPaste kode HTML yang telah kamu copy sebelumnya di atas kode </body>. Simpan tema. Klik Kembali Ok.

4. Kembali ke Sumo klik Start Using Sumo. Kamu akan diarahkan untuk membuat banner Subscribe, ikuti langkah-langkahnya (jika diinginkan). Jika tidak, refresh halaman. Klik Social Share Active Now.

5. Selesai. Cek blog kamu untuk melihat hasilnya.

Catatan:
Untuk mengedit tombol share, di menu Social Share > Klik Setting. Di sini kalian bisa mengedit tombol share sesuka kalian.

Sekian tutorial memasang tombol share pada halaman blog, semoga bermanfaat. Dan jangan lupa terus kunjungi blog COPAD untuk mendapatkan tutorial-tutorial menarik lainnya yang dapat membantu kamu dalam meningkatkan produktifitas dari blog kamu.

Leave a Comment

©2022. All Rights Reserved.